Jika kalian bisa memutar waktu, apa saja yang ingin kalian perbaiki? Apa yang ingin kalian ubah? Namaku Nara Cantika. Aku adalah penulis, dan aku ingin menceritakan masa yang paling berkesan ba…
Della tak pernah menyangka bahwa seseorang yang begitu ia cintai dapat pergi tanpa sebuah alasan yang pasti; bahwa seseorang yang dulu penah sedekat nadi kini malah sejauh mentari; bahwa seseorang …
Kinnta Suwaryo Ternyata dia hanya seorang penyakitan. Bukan junkie. Juga bukan seorang penderita gizi buruk, seperti yang kupikirkan saat melihat tubuh kurus dan jangkungnya untuk kali pertama. A…
Sebuah hukuman memaksa Caraka untuk bekerja sama dengan tiga teman sekelasnya mengurus Veritas - mading sekolah berbaris blog. Hal itu bukan perkara gampang karena mereka memiliki sifat yang sangat…
Namanya Galang Mahendra,mantan pacar Sonia. Seumur hidup hanya punya satu kisah cinta, yaitu dengan Sonia. Namun sayang, ia harus benar-benar kehilangan Sonia ketika pindah ke Belanda untuk menerus…
Namanya Galang Mahendra,mantan pacar Sonia. Seumur hidup hanya punya satu kisah cinta, yaitu dengan Sonia. Namun sayang, ia harus benar-benar kehilangan Sonia ketika pindah ke Belanda untuk menerus…
Perjuangan masih terus berlanjut. Mau tau gimana serunya perjuangan dan perjalanan karier BTS semenjak dapet kemenangan pertama di chart musik? Pokoknya ngga kalah gaul dari seri pertama!
Dalam sejarah pergerakan nasional, kaum dokter memiliki peranan sebagai pendorong Indonesia Merdeka. Sejarah itu bermula pada pendidikan kedokteran Dokter Jawa, kemudian berkembang menjadi pendidik…
Beragam kisah kecil yang pernah menghiasi sejarah Indonesia kembali dihadirkan oleh Penulis senioe Rosihan Anwar. Banyak di antaranya berkaitan erat dengan sejarah besar Indonesia. Kisah di bali…
Kisah-kisah kecil yang pernah terjadi di beberapa daerah INdonesia ternyata menarik untuk kita ketahui. Kisah-kisah kecil yang penuh dengan human interest tersebut terkadang lepas dari sejarah besa…